Rabu, 17 Januari 2018

Dibutuhkan Management Stakeholder Dikarekan

1. Dibutuhkan Management Stakeholder Dikarekan Tugas yang Bertanggung Jawab atas Keputusannya sebagai Pemimpin,

    pemangku kepentingan ialah orang-orang yang terlibat (baik secara langsung maupun tidak langsung)
     dengan proyek dan orang-orang/lembaga yang dipengaruhi oleh aktivitas proyek maupun hasil dari proyek.
    Dan Dikarenakan Keberhasilan proyek tidak dapat dilepaskan terhadap seberapa baiknya hubungan antara project manager
    dengan stakeholder proyek. Hubungan tersebut harus bersifat kolaboratif yang saling menguntungkan dan
     mendukung dalam rangka mencapai target proyek.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar